Ada yang bertanya kepadaku mengapa aku tak menyepi saja??......
Tiap orang menempati keadaannya yang berbeda-beda. Jika kutinggalkan
menyepi, barisanku akan kacau dan tak terurus. Menyepi itu artinya
menyingkir dari segala urusan berbau duniawi. no facebook, no hp dsb.
Dulu saya tdk pernah facebookan dan hp saya jg jarang sekali bunyi, tak
dikenali orang dan tidak dicari orang sama sekali. Dalam
keadaan seperti itu beban tanggung jawabku tak banyak, hanya asyik
dengan diri sendiri. Paling mentok pusing dikit karena gak punya duit
buat beli rokok dsb. heuheuheu. Tapi saya sudah terlatih menerima
keadaan seperti itu dalam jangka lumayan lama, jadi gak kaget. Paling
kalau mentok gak ada uang, yah sibuk mencari, kalau dah ada, berhenti
lg, nyepi lagi. Cari uang cuman buat uang saku nyepi. heuheuheu.
Tapi kalau sekarang, saya tak bisa lagi menyepi seperti itu, karena ada
beban dan tanggung jawab untuk mengurusi barisanku. Sedang urusan
seperti ini tidak mengenal pensiun, cuti dan hari libur. ini bukanlah
pekerjaan. saya tak sdg bekerja, saya mengabdikan diri. Menyesuaikan
menurut keadaan yang ada pada diri saya, jika waktu dan keadaannya
memungkinkan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar