Kamis, 02 Januari 2014

Baik lelaki dan wanita, itu memiliki banyak fungsi sekaligus dalam hidupnya

Baik lelaki dan wanita, itu memiliki banyak fungsi sekaligus dalam hidupnya.

misal wanita. ia ada fungsinya sbg hamba Allah, ada fungsinya sbg istri, sbg anak, sbg ibu, sbg menantu, sbg saudara, sbg ipar, sbg anggota masyarakat dsb.........

Lah yang terbaik itu adalah apabila sukses dalam perannya dan fungsi2nya.

Sbg hamba ia bs menjalankan dgn baik, sbg istri, sbg anak, sbg ibu, saudara, anggota masyarakat jg bs berperan dgn baik. maka dia sukses disemua lini. baru luar biasa dalam segala aspeknya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar